by Riditya Eka Mahendra Ridju | Apr 4, 2024 | AGRO, Analisa Teknikal, Financial, General, Sektoral
AGRO Berpeluang Menuju 292 Kembali, Cermati Area BOW-nya by galerisaham on TradingView.com AGRO bergerak turun dan penurunannya tertahan area swing low 260. Selama mampu bertahan di atas area swing low, masih ada peluang bagi AGRO untuk bergerak rebound dengan target...
by Riditya Eka Mahendra Ridju | Mar 23, 2024 | AGRO, Analisa Teknikal, Financial, General, Sektoral
AGRO Berpeluang Menuju 292, Saatnya Beli? by galerisaham on TradingView.com AGRO saat ini berhasil menembus level resisten fractal nya di 292 dan terus bergerak naik. Cermati area support fractal 270. Selama mampu bertahan di atas area support fractalnya, masih ada...
by Riditya Eka Mahendra Ridju | Jan 4, 2024 | AGRO, Analisa Teknikal, Financial, General, Sektoral
AGRO Menguji Resisten Psikologisnya, Ada Peluang Lanjut ke 412? by galerisaham on TradingView.com Saat ini AGRO masih berkonsolidasi sehat di atas swing low 306 dan sedang menguji area resisten psikologis MA200 nya di 343. Cermati area resisten psikologisnya, jika...
by Riditya Eka Mahendra Ridju | May 5, 2023 | AGRO, Analisa Teknikal, Financial, General, Sektoral
AGRO Tertahan Support Kuat, Berpeluang Rebound Menuju 510? by galerisaham on TradingView.com AGRO berhasil mencapai target minor kami di level 430 (Sesuai dengan ulasan teknikal sebelumnya: AGRO Berada di Fase Bottom Reversal, Berpeluang Menuju 466?) dan saat ini...
by Riditya Eka Mahendra Ridju | Aug 8, 2022 | AGRO, Analisa Teknikal, Financial, General, Sektoral
AGRO Dalam Proses Bottom Reversal, Saatnya Uptrend Lagi? by galerisaham on TradingView.com AGRO berhasil menembus area resist line dan terlihat bahwa level support yang terbentuk terus bergerak naik membentuk higher low. Sehingga bisa dikatakan bahwa saham ini berada...
by Riditya Eka Mahendra Ridju | Mar 31, 2022 | AGRO, Analisa Teknikal, Financial, General, Sektoral
AGRO Tertekan di Area Support Pentingnya, Hati-Hati Jika Jebol by galerisaham on TradingView.com AGRO terus bergerak turun dan saat ini tertekan di area support pentingnya di 1235. Hati-hati jika saham ini tidak mampu bertahan diatas area support pentingnya,...
by Riditya Eka Mahendra Ridju | Jan 4, 2022 | AGRO, Analisa Teknikal, Financial, General, Sektoral
Potensi Trading Jangka Pendek di AGRO? by galerisaham on TradingView.com Sesuai ulasan teknikal AGRO sebelumnya: ‘AGRO Tertekan di Area Support Konsolidasi, Hati-Hati’ saham ini terus bergerak downtrend dan telah mencapai target penurunan kami di 1825...
by Riditya Eka Mahendra Ridju | Dec 20, 2021 | AGRO, Analisa Teknikal, Financial, General, Sektoral
AGRO Tertekan di Area Support Konsolidasi, Hati-hati by galerisaham on TradingView.com AGRO tertekan di area support konsolidasi (box merah) setelah sebelumnya juga gagal bertahan diatas support fractal 1990. Hati-hati jika saham ini tidak mampu bertahan diatas area...
by Riditya Eka Mahendra Ridju | Nov 4, 2021 | AGRO, Analisa Teknikal, Financial, General, Sektoral
AGRO Menguji Resist Line, Buy Jika Breakout by galerisaham on TradingView.com AGRO saat ini berkonsolidasi di area resist line di kisaran 2180. JIka area ini dapat dilampaui, maka AGRO berpeluang menguat menuju 2410 dengan minor target 2270. MACD yang bergerak keatas...
by Riditya Eka Mahendra Ridju | Oct 13, 2021 | AGRO, Analisa Teknikal, Financial, General, Sektoral
AGRO Berada Dalam Fase Strong Downtrend, Hindari Sementara by galerisaham on TradingView.com Setelah gagal bertahan diatas area support line, AGRO kembali gagal bertahan diatas MA100 dan terus bergerak downtrend. Hati-hati, selama saham ini tidak mampu kembali keatas...