ADRO bergerak dalam tren turun setelah gagal bertahan di atas support tren naiknya di 2410 (pantau watchlist Anda). Penurunan ini pada dasarnya sudah mecapai target normal penurunan di 2090. Namun berhubung tekanan jual masih tinggi dan ADRO turun lebih rendah dari 2090, terbuka skenario penurunan lebih dalam dimana target penurunan normal barunya ada di 1740 dengan minor target 1950. Selama masih dalam fase tren turun, sebaiknya (secara teknikal) hindari saham ini. MACD yang melemah menunjukkan saham ini bergerak negatif. Selama ADRO berada dibawah 2400, segala kenaikan hanya merupakan technical rebound sesaat dalam fase tren turun.

Rekomendasi: Sell on Rebound.

Disclaimer ON


Jangan paksakan diri bertransaksi jika saham sedang downtrend. Trader bijaksana tahu kapan harus menjadi penonton. Trader bijak sadar kapan baru tepat masuk ke pasar. Pastikan Anda memantau pasar lebih objektif bersama GS PRO. GS PRO memberikan trading plan yang komprehensif secara teknikal dan fundamental berstandar institusi. Naikkan standar Anda.

Free Newsletter

Segera daftarkan email anda ke mailing list kami untuk memperoleh informasi & rekomendasi saham terbaru via email setiap hari secara gratis (tanpa syarat apapun)

Pendaftaran berhasil - Cek email anda untuk proses verifikasi