IHSG saat ini berkonsolidasi, tertahan resisten di 5915 dan menguji support 5772. Selama masih dalam range ini, belum ada kecenderungan kuat (naik maupun turun) pada IHSG. Perlu diingat, level 5550 merupakan support jangka panjang IHSG. Jika terjadi penurunan kebawah 5772, target wajar (namun sehat) IHSG ada di 550. Sebaliknya, jika mampu menguat menembus 5915, target IHSG berada di 6200.

Naik atau turun, mana yang lebih besar peluangnya? Mengingat posisi IHSG masih berada di atas rangkaian moving average, termasuk di atas MA200, maka skenario naik memiliki peluang lebih besar daripada turun, dengan ataupun tanpa koreksi berarti.

Kesimpulan:

  1. IHSG dalam range konsolidasi 5772 – 5915
  2. 5550 merupakan support sangat kuat (area rebound)
  3. 6200 merupakan target wajar bagi IHSG kedepan.

Disclaimer ON

  • Cek kinerja 8 bulan GS PRO disini.
  • Sedang ada realokasi & rekomposisi portfolio GS. Cek informasinya disini.

Free Newsletter

Segera daftarkan email anda ke mailing list kami untuk memperoleh informasi & rekomendasi saham terbaru via email setiap hari secara gratis (tanpa syarat apapun)

Pendaftaran berhasil - Cek email anda untuk proses verifikasi