by GaleriSaham | Oct 4, 2018 | Analisa Teknikal, BMRI, Financial, General, Sektoral
Dari saham bluechip, tampaknya BMRI yang saat ini menjadi salah satu yang inferior. Saham ini sudah bergerak dalam tren turun sejak gagal bertahan di atas support 7700 seperti yang telah kami ulas di awal tahun pada artikel: ‘BMRI Dalam Range Konsolidasi, Hati...
by GaleriSaham | Oct 1, 2018 | Analisa Teknikal, BBCA, Financial, General, Sektoral
BBCA berkonsolidasi di area support line-nya. Jika saham ini mampu menguat menembus resisten konsolidasi minor di 24300, terbuka ruang kenaikan menuju level all time high di 25475. Jika level ini dapat dilampaui, maka BBCA berpeluang besar kembali bergerak bullish...
by GaleriSaham | Sep 30, 2018 | Analisa Teknikal, BNGA, Financial, General, Sektoral
BNGA bergerak dalam range konsolidasi, namun dengan area yang semakin menyempit. Ini sering disebut dengan Descending Wedges. Jika sebuah saham yang membentuk pergerakan ini mampu menguat menembus resistennya, dalam hal ini di kisaran 930 – 970, terbuka peluang...
by GaleriSaham | Sep 23, 2018 | Analisa Teknikal, BBTN, Financial, General, Sektoral
BBTN mulai menunjukkan sinyal penguatan, dimana harga telah menguat melampaui area resisten minor di 2680. Jika mampu bertahan di atas level ini, terbuka peluang penguatan menuju resisten utama di 2920. Nantinya jika BBTN mampu menguat dan melampaui level 2920, saham...
by GaleriSaham | Sep 19, 2018 | AGRO, Analisa Teknikal, Financial, General, Sektoral
AGRO berkonsolidasi menguji resisten konsolidasi panjangnya di level 390. Jika level ini dapat dilampaui, saham ini berpeluang menguat dalam tren naik jangka pendek menuju 446 dengan minor target 414. Nantinya kemampuan AGRO bertahan di atas 446 akan membuka ruang...
by GaleriSaham | Sep 4, 2018 | Analisa Teknikal, BBRI, Financial, General, Sektoral
BBRI melemah mencapai area support tren naik jangka pendeknya di 3020 – 3080. Bagi penganut aliran buy on weakness, maka ini adalah titik beli. Bagi kami penganut trend optimizing, ini adalah level kritikal. Jika mampu bertahan dan break resisten 3310, tentu...
by GaleriSaham | Sep 3, 2018 | Analisa Teknikal, BBTN, Financial, General, Sektoral
BBTN menguji down trend resist line di 2880 dimana level ini sempat ditembus namun kembali melemah. Dibutuhkan konsolidasi dalam beberapa hari kedepan untuk membentuk support baru. Jika kedepan BBTN mampu menguat menembus 2880 kembali dan bertahan di atasnya, terbuka...
by GaleriSaham | Aug 26, 2018 | Analisa Teknikal, BRIS, Financial, General, Sektoral
Artikel ini adalah artikel khusus bagi member GS PRO. Cek disini untuk informasi lebih lanjut
by GaleriSaham | Aug 12, 2018 | AGRO, Analisa Teknikal, Financial, General, Sektoral
Artikel ini adalah artikel khusus bagi member GS PRO. Cek disini untuk informasi lebih lanjut
by GaleriSaham | Aug 1, 2018 | Analisa Teknikal, BBRI, Financial, General, Sektoral
Lihat saham – saham perbankan. Jika bergerak uptrend, maka IHSG pun uptrend. Mengapa? Karena bobot saham perbankan sangat besar terhadap kapitalisasi pasar. Salah satu yang layak dicermati adalah BBRI. BBRI menguat menembus resisten di 3030 dan berhasil menutup...