PTPP bergerak naik dalam fase technical rebound menguji resisten MA200-nya di kisaran 3360. Jika PTPP mampu bertahan di atas level ini, terbuka peluang rebound lanjutan menuju 3600. Namun jika PTPP gagal bertahan di atas mA200, saham ini berpeluang kembali melemah melanjutkan tren turunnya ke 2960 dengan minor target 3200. MACD yang menurun menunjukan peluang kenaikan PTPP relatif terbatas dalam fase tren turunnya.
Rekomendasi: Sell on Strength.
Disclaimer ON




