Kembali ke artikel spesial PPRE kami: ‘Analisa Saham PPRE: Menuju All Time High?‘, saham ini berhasil break all time high dan mencapai target kenaikan di artikel tersebut di level 440. Bagaimana arah selanjutnya? Jika saham ini mampu berkonsolidasi dan bertahan di atas 440, terbuka ruang kenaikan dalam tren naik menuju 485 sebagai minor target selanjutnya. Jika nantinya 485 dapat dilampaui, saham ini berpeluang besar melanjutkan tren naik jangka menengahnya.
Rekomendasi: Bukan untuk first time entry, tunggu konsolidasi dan cermati watchlist Anda untuk titik beli terbaru (menunggu hasil konsolidasi). Stoploss level 396.
Disclaimer ON
Dapatkan trading plan yang terperinci dengan standar investor institusi bersama GS PRO. GS PRO menjadikan setiap orang memiliki referensi terbaik dalam bertransaksi saham. Naikkan standar Anda bersama GS PRO.
Cek informasi selengkapnya disini.