ABMM: Masih Ada Peluang Naik Lebih Tinggi Lagi?
ABMM: Masih Ada Peluang Naik Lebih Tinggi Lagi by galerisaham on TradingView.com Sesuai dengan ulasan sebelumnya: ‘ABMM Mencapai Target Kenaikan, Hold Atau Jual?’ saham ini berhasil mencapai target kenaikan minor kami di 3460 dan terus bergerak naik...
HRUM Berkonsolidasi di Area Penting, Ada Peluang Menuju 2340?
HRUM Berkonsolidasi di Area Penting, Ada Peluang Menuju 2340? by galerisaham on TradingView.com HRUM berkonsolidasi sehat menguji level resisten 1885 dimana area ini juga berdekatan dengan area MA100. Jika HRUM mampu menembus level 1885, maka ada...
Akankah Ini Awal Tren Naik Bagi DOID?
Akankah Ini Awal Tren Naik Bagi DOID? by galerisaham on TradingView.com DOID berkonsolidasi sehat di atas area support pentingnya di 412 (garis orange) dan hari ini kembali berhasil menembus level resisten 434 (garis hitam). Jika DOID mampu bergerak di atas area...
Protected: BMTR : Konsolidasi Sehat Untuk Lanjut Rally?
Password Protected
To view this protected post, enter the password below:
Mengenal Pola Bullish Reversal, Kira-Kira Apa Saja Ya?
Saham ABCD sudah turun 50% dari titik tertingginya.Saham XWYZ konsolidasi sehat setelah tren turunnya.Pertanyaan kebanyakan orang: Kira-kira kapan sih harga saham rebound setelah tren turun? Nah salah satu yang bisa kamu tau adalah dengan terbentuknya reversal...
ADMR Berpeluang Menguat Menuju Area Gap?
ADRO Berpeluang Menguat Menuju Area Gap? by galerisaham on TradingView.com ADMR berkonsolidasi di area MA50 dan saat ini sedang menguji area trendline di 1745. Menarik jika saham ini mampu menembus dan bertahan di atas level 1745, terbuka peluang kenaikan menuju area...
The Greatest Wealth-Investment Strategy in the World – Warren Buffett – Series I
Warren Buffett, siapa sih yang ga kenal sama investor satu ini? Beliau merupakan CEO Berkshire Hathaway dan masih menjadi investor paling sukses di dunia sampai saat ini. Maka tak heran, Warren Buffet dikenal sebagai “Oracle of Omaha” atau “Peramal dari Omaha”. Dengan...
ANTM : Ada Peluang Menuju Level Psikologis MA200 Kembali?
ANTM : Ada Peluang Menuju Level Psikologis MA200 Kembali? by galerisaham on TradingView.com ANTM berkonsolidasi sehat di area MA50 dan berhasil menembus level resisten konsolidasi di 2010. Selama harga mampu bertahan di atas level support 1865, maka masih ada ruang...



