by Riditya Eka Mahendra Ridju | Apr 28, 2021 | Analisa Teknikal, Basic Industry & Chemical, General, Sektoral, WSBP
Berhasil Melampaui Resist Line, WSBP Berpeluang Uptrend Kembali? by galerisaham on TradingView.com Setelah WSBP berhasil menguat menembus resist linenya, saham ini berkonsolidasi menguji area resisten 206 dengan support level 192. Jika nantinya saham WSBP mampu...
by Riditya Eka Mahendra Ridju | Apr 27, 2021 | Analisa Teknikal, General, Infrastructure - Utility - Transportation, Sektoral, TBIG
Fase Uptrend TBIG Masih Berlanjut, Hold by galerisaham on TradingView.com Saham ini berhasil mencapai target – target kenaikan kami di 2730 setelah berhasil menembus level resisten 2100 dan 2150. Perlu diperhatikan level 2730 merupakan level all time highnya...
by Riditya Eka Mahendra Ridju | Apr 27, 2021 | ADHI, Analisa Teknikal, Construction - Property - Real Estate, General, Sektoral
ADHI Berpeluang Memulai Fase Bullishnya Kembali, Cermati by galerisaham on TradingView.com ADHI berkonsolidasi sehat setelah berhasil menguat menembus area resist line di 1130. Selama saham ini mampu mempertahankan level support 1070, maka terbuka peluang...
by Riditya Eka Mahendra Ridju | Apr 26, 2021 | Analisa Teknikal, BJTM, Financial, General, Sektoral
Defensive Strategy : BJTM Berpeluang Memulai Fase Uptrendnya by galerisaham on TradingView.com BJTM berkonsolidasi sehat di area 815 – 790 dan menguji level resisten 805. Jika nantinya saham ini mampu menguat menembus area resisten tersebut, terbuka ruang...
by Riditya Eka Mahendra Ridju | Apr 26, 2021 | Analisa Teknikal, BBCA, Financial, General, Sektoral
Defensive Strategy : BBCA Berpotensi Uptrend Jangka Pendek by galerisaham on TradingView.com Mengingat kondisi pasar yang belum meyakinkan, ada kalanya saham – saham defensif diburu orang. BBCA berhasil menguat melampaui level resisten 31850 setelah saham ini...
by GaleriSaham | Apr 24, 2021 | Analisa Teknikal, General, IHSG
Melihat Peluang Positif & Negatif Pada IHSG by galerisaham on TradingView.com IHSG bergerak sangat alot di kisaran 5950 – 6100 dalam 1 bulan terakhir ini dan tampaknya level psikologis 6000 akan menjadi penentu sentimen pasar kedepannya.Dengan perkembangan...
by Riditya Eka Mahendra Ridju | Apr 24, 2021 | Analisa Teknikal, Consumer Goods, General, INDF, Sektoral
Defensive Strategy: INDF by galerisaham on TradingView.com Mengingat kondisi pasar yang belum meyakinkan, ada kalanya saham – saham defensif diburu orang. INDF berkonsolidasi sehat menguji resist line nya di 6800. Selama saham ini mampu bertahan di atas level...
by Riditya Eka Mahendra Ridju | Apr 24, 2021 | Analisa Teknikal, Consumer Goods, General, ICBP, Sektoral
Defensive Strategy: ICBP by galerisaham on TradingView.com Mengingat kondisi pasar yang belum meyakinkan, ada kalanya saham – saham defensif diburu orang. ICBP berkonsolidasi sehat menguji area resist linennya di 9000 dengan support 8550. Jika saham ini mampu...
by Riditya Eka Mahendra Ridju | Apr 22, 2021 | Analisa Teknikal, Basic Industry & Chemical, General, Sektoral, TKIM
TKIM di Titik Kritikal, Sell On Rebound by galerisaham on TradingView.com TKIM terus bergerak turun dan mencapai target penurunan kami di 9675 setelah saham ini gagal bertahan diatas support 10400. Saat ini TKIM kembali tertekan di support linenya yang juga berdekatan...
by Riditya Eka Mahendra Ridju | Apr 22, 2021 | Analisa Teknikal, Basic Industry & Chemical, General, INKP, Sektoral
INKP Masih Berada Dalam Fase Bearish, Hindari by galerisaham on TradingView.com Sesuai dengan ulasan kami sebelumnya ‘Penurunan INKP Sudah Mulai Terbatas, Cermati Area Reboundnya’ saham ini terus bergerak turun ke target kami di 9750 yang sebelumnya juga...