by GaleriSaham | Nov 11, 2018 | Analisa Teknikal, Consumer Goods, General, Sektoral
HMSP anjlok karena efek perubahan perhitungan IHSG berdasarkan free float. Penurunan tajam dalam 1 hari ini menjadikan pergerakan HMSP abnormal dan berpeluang menuju area support pentingnya di 3130. Terbuka peluang rebound, namun hanya sebatas technical rebound dalam...
by GaleriSaham | Aug 1, 2018 | Analisa Teknikal, Consumer Goods, General, Sektoral, UNVR
UNVR perlahan tapi pasti turun mencapai target – target penurunannya seperti yang telah diperkirakan sebelumnya pada artikel: ‘UNVR Berada Dalam Fase Tren Turun?’. Target penurunan UNVR kedepan ada di level 41350, Perlu diketahui, posisi UNVR yang...
by GaleriSaham | Jun 19, 2018 | Analisa Teknikal, Consumer Goods, General, Sektoral, UNVR
Melanjuti ulasan UNVR sebelumnya: ‘UNVR Berada Dalam Fase Tren Turun?’, saat ini UNVR berkonsolidasi, namun melihat ketidakmampuannya menjauhi area support konsolidasi (saat ini di 45400), terlihat saham ini masih mengalami tekanan jual yang kuat walaupun...
by GaleriSaham | May 21, 2018 | Analisa Teknikal, Consumer Goods, General, Sektoral, UNVR
Melanjuti ulasan UNVR kami sebelumnya: ‘UNVR Berada Dalam Fase Tren Turun?’, ketidakmampuan UNVR kembali ke atas 49050 mengisyaratkan potensi tren turun akan berlangsung kedepan. Saat ini UNVR berkonsolidasi dengan area support di 45300. Jika UNVR kembali...
by GaleriSaham | Apr 24, 2018 | Analisa Teknikal, Consumer Goods, General, Sektoral, UNVR
Melanjuti ulasan UNVR kami sebelumnya: ‘UNVR Berkonsolidasi Dalam Tren Turun Jangka Pendek. What Next?’, saham ini gagal bertahan di atas support konsolidasinya di 50200 dan melemah mendekati target minor penurunan di 46900. Penembusan ini mengkonfirmasi...
by GaleriSaham | Apr 4, 2018 | Analisa Teknikal, Consumer Goods, General, Sektoral, UNVR
UNVR, berkonsolidasi di area support kuat yang dahulu juga menjadi area konsolidasi panjangnya, saat ini di kisaran 48975 hingga 51800. Target penurunan di 49025 telah tercapai (pantau watchlist Anda). Penting untuk diperhatikan, kenaikan UNVR, selama tidak mampu ke...
by GaleriSaham | Mar 12, 2018 | Analisa Teknikal, Consumer Goods, General, Sektoral, UNVR
UNVR bergerak down trend jangka pendek setelah gagal bertahan di atas support 54000. Penurunan UNVR saat ini secara teknikal belum mencapai bottom-nya. Minor target penurunan di 51200 telah dicapai bahkan dilampaui. UNVR berpeluang rebound menguji level ini kembali,...
by GaleriSaham | Jan 29, 2018 | Analisa Teknikal, Consumer Goods, General, JPFA, Sektoral
Artikel ini adalah artikel khusus bagi member GS PRO. Cek disini untuk informasi lebih lanjut
by GaleriSaham | Jan 3, 2018 | Analisa Teknikal, Consumer Goods, General, KAEF, Sektoral
KLBF secara perlahan bergerak naik mencapai target minor kenaikan di 1730. Selama mampu bertahan di atas support tren naik di 1640, saham ini masih memiliki kecenderungan naik menuju level penting di 1795. Jika nantinya 1795 dapat dilampaui, KLBF berpeluang besar...
by GaleriSaham | Jan 2, 2018 | Analisa Teknikal, Basic Industry & Chemical, Consumer Goods, General, JPFA, Sektoral
Artikel ini adalah artikel khusus bagi member GS PRO. Cek disini untuk informasi lebih lanjut