BBRI-16-01-06

BBRI untuk kesekian kali-nya BBRI kembali ke atas resisten MA200. Melanjuti ulasan sebelumnya: ‘BBRI Menguji Resisten Psikologis MA200‘, kondisi saat ini lebih baik daripada sebelumnya karena di saat bersamaan saham ini berhasi menembus down trend resist line di 11600. Nantinya, kemampuan BBRI bertahan di atas 11600 akan mendorong kenaikan menuju target awalnya di 12700. Jika momentum kenaikan dapat terjaga, maka target selanjutnya ada di 14000. MACD yang meningkat menunjukkan saham ini bergerak positif.

Rekomendasi: Buy. Stoploss level 10975.

Disclaimer ON

 

Setiap awal tahun peluang kenaikan IHSG terbuka karena adanya optimisme lebih baiknya kondisi perekonomian yang kita kenal dengan January Effect. Namun, jangan sampai kita dibutakan dengan membeli segala saham. Ini bisa menjadi bumerang karena tidak semua saham akan naik ketika pasar naik. 

Jangan sampai saham yang anda beli turun / tidak naik ketika IHSG naik, bahkan ikutan turun ketika IHSG pun melemah. Hal ini banyak dialami oleh trader yang tidak menguasai analisa dan tidak tahu apa yang dilakukannya. 

Jangan sampai salah langkah. Maksimalkan potensi & sentimen positif awal tahun untuk meraih keuntungan optimal di permulaan periode tahun baru ini. 

Mari bergabung di GS Premium untuk membantu anda memaksimalkan keuntungan transaksi di pasar saham. GS Premium memberikan rekomendasi yang akurat, mudah dipahami, dengan risiko terukur, serta biaya yang sangat kompetitif.

Free Newsletter

Segera daftarkan email anda ke mailing list kami untuk memperoleh informasi & rekomendasi saham terbaru via email setiap hari secara gratis (tanpa syarat apapun)

Pendaftaran berhasil - Cek email anda untuk proses verifikasi